Wealth Planning Bagi Karyawan dan Pengusaha
Sebagai seorang pebisnis/pemimpin keluarga/karyawan tahukah Anda :
1. Berapa kekayaan bersih Anda sekarang?
2. Kemana saja uang yang Anda dapat Anda belanjakan?
3. Berapa kas Anda aset likuid lainnya? Sudah mencukupi?
4. Berapa banyak aset pribadi Anda yang digunakan sebagai gaya hidup Anda?
berlebihankah?
5. Berapa banyak hutang konsumtif dan produktif Anda? Sudah sesuaikah Anda
berhutang?
6. Sudahkah tujuan-tujuan Anda dan bisnis/keluarga Anda terdokumentasi dan
berjalan?
7. Tahukah Anda berapa persenkah kenaikan kekayaan bersih Anda setiap tahunnya?
8. Apakah Anda sudah mempunyai evaluasi keuangan yang mudah dijalankan setiap
tahun?
Jika jawabannya belum maka inilah waktunya Anda harus melakukan perubahan di tahun ini (Financial Check Up). Jangan biarkan usaha yang sudah Anda bangun bertahun-tahun hancur berantakan hanya karena tidak adanya pendokumentasian dan manajemen yang rapi. Kami akan membantu Anda untuk melakukan perubahan dan menjawab semua pertanyaan di atas. Anda akan mendapatkan banyak manfaat yang akan membuat perubahan besar dalam keuangan Bisnis maupun keluarga Anda. Semua ini dapat dilakukan secara offline maupun online tanpa Anda harus hadir dan bertemu dengan kami, bahkan Anda mulai dapat mendiskusikan bersama pasangan Anda keputusan-keputusan finansial yang mungkin selama ini terlihat tidak transparan. Melalui serangkaian data yang harus Anda isikan dalam form yang nanti akan kami berikan, maka seketika itu pula Anda akan mampu :
1. Mengidentifikasi berapa sebenarnya kekayaan bersih Anda selama ini dan hutang
yang dimiliki
2. Mengidentifikasi aset dan hutang produktif dan konsumtif Anda
3. Menetapkan tujuan-tujuan keuangan seperti tujuan naik haji,
transfer/distribusi kekayaan
4. Menentukan berapa besar zakat maupun shodaqoh yang harus Anda keluarkan
5. Mengidentifikasi uang masuk dan uang keluar secara lebih cermat dan hemat
6. Menunjukkan sumber-sumber pendapatan
7. Mengidentifikasikan dan mengendalikan pola pengeluaran
8. Membantu menetapkan tujuan keuangan dan kebutuhan dana cadangan
9. Memberikan gambaran kemampuan keuangan untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan
10. Mengembangkan budget periode mendatang
11. Menjadi tolok ukur untuk evaluasi tahun mendatang
Untuk mendapatkan "FREE Financial Check Up" segera hubungi :
Anas Rusli,QWP
HP. 0856 100 6251
021-7092 6209
Move Your Business a Step Ahead Together with Us!
Popular Posts
-
Seri Financial Check up Dokumentasi dalam berbagai hal sangatlah penting, jika ada saja satu hal yang tidak terdokumentasikan maka masalah...
-
BETTER MONEY MANAGEMENT IN 5 STEPS How well do you manage your money? Ultimately, your financial success depends on your ability to take ...
-
UNDANGAN UMUM BAGI ANDA YANG INGIN BERJAYA DI BUMI Sebagai seorang pebisnis/pemimpin keluarga/karyawan tahukah Anda : 1. Berapa ke...
Subscribe to:
Posts (Atom)